Cantiknya Kupu-Kupu Marphoamatonte


Entah saya kurang gaul atau kurang informasi ada Sahabat saya yang mengganti nama di akun Facebook nya agak sedikit aneh di benak saya yaitu Marpho Amatonte. Karena penasaran Langsung saja saya tanyakan maksudnya. Lalu sahabat saya pun menjawab bahwa Marpho Amatonte itu adalah kupu-kupu tercantik di dunia.

Ehmmm. Lansung saja rasa penasaran dan rasa ingin tau bentuk dari kupu-kupu tercantik di dunia ini pun timbul. tanpa pikir panjang saya keliling di mbah google, namun sayang pencarian saya belum bisa membuahkan hasil. Karena setelah saya buka dengan kata kunci "Marpho Amatonte" yang keluar adalah orang-orang yang menggunakan nama ini di akun sebuah situs dan ketika di arahkan pada gambar hanya gambar kupu-kupu lain saja.

Setelah saya lama berkeliling-keliling, akhirnya saya menemukan jawabannya. Kata kunci yang benar di mbah google untuk melihat kupu-kupu ini adalah Menelaus Blue Morpho (Morpho Menelaus). dan akhirnya saya bisa melihat gambar kupu-kupu yang memang benar-benar cantik dan membuat saya kagum atas ciptaan Allah swt.

Di bawah ini adalah sedikit kutipan tentang kupu-kupu ini yang saya temukan di Wikipedia Bahasa Inggris




Morpho menelaus was named in 1758 by Carl Linnaeus (as Papilio menelaus) to honour the Greek mythological figure Menelaus, a king of Ancient Sparta.

Morpho butterflies are Neotropical butterflies found mostly in Central America as well as Mexico and South America including Brazil, Costa Rica and Venezuela. Morpho butterflies dwell in the forest canopy layer and rarely come near the understorey and forest floor layers. However, they have sometimes been observed flying near the ground in clearings.

The Morpho butterfly drinks its food rather than eats it. It uses its proboscis (long, protruding mouth part) to drink sap and fruit juices.

Morpho butterflies taste with sensors on their legs and taste-smell the air with their antennae.

Morpho butterflies feed on the juices of fermenting fruit with which they may also be lured. The inebriated butterflies wobble in flight and are easy to catch. Morphos will also feed on the bodily fluids of dead animals and on fungi. Therefore, Morpho butterflies may be important in dispersing fungal spores.



Ini adalah gambar Ulat sebelum menjadi Kupu-Kupu Marpho Amatonte


Di bawah ini beberapa gambar nya

 

Saya sangat suka yang warna ungu, warna favoritku. Beautiful


Yang ini juga tidak kalah cantik


Yang warna Coklat juga keren nieh


Ehhm Biru Hitam Titik Putih Cantiknya


Ehhhm Cantiknya Kupu-Kupu Ini


Akhir Kata, Subhanallah
Maha Suci Allah Yang Telah Menciptakan Kupu-Kupu Cantik
Marpho Amatonte 
Menelaus Blue Morpho (Morpho Menelaus)

Sumber : Wikipedia dan dari berbagai sumber
Load disqus comments

0 comments